Kali ini ditemukan Corp Circle di Dusun Wanujoyo, Desa Srimartani, Kecamatan Piyungan, Kabupaten Bantul. Meski motif dan ukurannya hampir sama dengan yang ada di sleman tapi ada sedikit perbedaan diantara keduanya, Corp Circle di Sleman memiliki pola yang rapi, yang di Bantul ada yang tidak beraturan & tidak rapi. Tampak dua lingkaran dalam Corp Circle ini, lingkaran besar dan lingkaran kecil. Lingkaran kecil tampak terbentuk rapi, namun lingkaran besar belum rapi. Lokasi Corp Circle Bantul Ini letaknya 200 meter dari Simpang Tiga Pasar Piyungan, tepatnya sebelah timur Jalan Raya Piyungan, Prambanan. Sekitar 50 meter dari Corp Circle sebelah utara sudah terdapat rumah penduduk.
Lingkaran simetris yang oleh kebanyakan warga disebut jejak UFO ini, lebih sulit dilihat. Warga harus naik ke atas pohon untuk melihat secara utuh bangunan simetris yang ada disawah tersebut. Corp Circle Bantul itu memakan 2 petak sawah yang panjangnya masing-masing 30 meter dengan lebarnya 10 meter.
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
EmoticonEmoticon