Cara Membuat Aneka Jenis Link Pada Blog


Ada beberapa cara memasang link pada blog/situs. Biasanya menggunakan HTML atau Javascript. Nah disini... saya akan share tentang Memasang Aneka Link, sebagai contoh : link bisa terbuka di tab baru jika di klik, link bisa terbuka sendiri jika didekati pointer, dan sebagainya. OK langsung saja...

  • Link biasa, di klik terbuka di tab yang sama.
<a href="http://jogoyitnan-free.blogspot.com">Tempat Berbagi Tips, Trik Berita dan Cheat</a>
Hasil :
Tempat Berbagi Tips, Trik Berita dan Cheat


  • Link bisa terbuka di tab baru jika di klik
<a href="http://jogoyitnan-free.blogspot.com" target="blank">Tempat Berbagi Tips, Trik, Berita dan Cheat</a>
Hasil :
Tempat Berbagi Tips, Trik, Berita dan Cheat


  • Link terbuka jika disentuh pointer kursor
<a href="http://jogoyitnan-free.blogspot.com" onMouseover="window.location=this.href">Tempat Berbagi Tips, Trik, Berita dan Cheat</a>
Hasil :
Tempat Berbagi Tips, Trik, Berita dan Cheat


  • Link dengan petunjuk text
<a href="http://jogoyitnan-free.blogspot.com" title="Blog Milik Reeza">Tempat Berbagi Tips, Trik, Berita dan Cheat</a>
Hasil :
Tempat Berbagi Tips, Trik, Berita dan Cheat


  • Satu link dapat membuka dua halaman situs
<a href="http://jogoyitnan-free.blogspot.com" target="_blank" rel="nofollow"
onclick="window.open('http://dika-utama.blogspot.com/')">
Blog-blog milik Reeza</a>

Hasil :

Blog-blog milik Reeza




Sekian dari saya, semoga berhasil dan sukses selalu.
Jangan lupa tinggalkan komentar dan klik +1 nya ya...

EmoticonEmoticon

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
=)D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p
:ng